Agustus 02, 2010

Menyembunyikan Files ke Dalam .big

Format .big hanya bisa di buka dengan Final BiG Editor, software yang persis seperti WinRar/WinZip tetapi dia tidak mengkompres. Keuntungannya, banyak org yg tidak mengetahui software ini dan kita bisa memanfaatkannya utk menyembunyikan files rahasia kita.

Ikuti tutor berikut :
1) Download dulu softwarenya, kecil kok ngga nyampe 400 kb
2) Buka Final Big
3) Tekan CTRL+D utk memasukan folder yg berisi file2 kalian, Klik OK
4) Folder-nya sudah masuk dan tekan Save.

Untuk para pengguna XP, icon file big tsb akan muncul. Orang akan tahu dan akan membukanya. Sebaiknya delete software tsb dan download lagi ktika ingin membukanya. Trik laen, klik kanan -> open with -> pilih notepad

Dg memakai OS Vista, icon big tsb tidak akan muncul. Ttapi hrz ttap
waspada juga, karena org dpt mnemukannya dg fitur search. Delete
softwarenya dan DL lagi ktika ingin membukanya. Cara laen, Gunakan trik
klik kanan -> open with -> pilihNotepad.

Mengembalikan data yang terformat

Ada kalanya kalau kita tidak sengaja atau oleh karena orang lain hardisk atau flashdisk kita terformat
sedangkan data-data kita yang penting belum diback-up.
Nah disinilah dibutuhkan program recovery dan sejenisnya, salah satunya Back2Life.
Yang menurut saya lebih unggul dari program sejenisnya.
Nah yang dibutuhkan
1. tentu Back2Life
2. flashdisk atau hardisk yang terformat masih baru. maksudnya kapasitas free spacenya masih besar atau belum penuh
3. tempat recovery file harus di partisi lain

Back2Life can save your time